Minggu, 29 Mei 2011

INFO JAMBU LUWUK

1. Murid masuk hari Jumat, 10 Juni 2011 pukul 08.00 - 10.00 WIB seragam muslim Jumat.
2. Acara ke Jambu Luwuk : Sabtu - Minggu, 11 - 12 Juni 2011 pulu 06.30 - 14.00 WIB.
3. Seragam : bebas tapi sopan.
4. Membawa : perlengkapan shalat, mandi, tidur, uang saku, obat pribadi, pakaian.
5. Berkumpul di Mesjid Al Munawaroh jam 06.30 diantar masing-masing dan pulang di Mesjid Al Munawarah dijemput masing-masing.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar